Saturday, September 10, 2016

Menyajikan Pembuatan Tabel dan Tabel Spaning



1) Pembuatan Tabel

        Tabel merupakan cara untuk menampilkan informasi dalam bentuk sel yang terdiri atas baris dan kolom. Untuk menampilkan data dalam bentuk table pada HTML, digunakan Tag<Table>.
Elemen table berisi property <tr> untuk menentukan baris(table row) yang didalamnya terdapat properti <td> untuk menampkan data pada setiap sel table(table data).

Struktur elemen table adalah sebagai berikut:

Untuk mendifinisikan table heading atau judul tiap kolom menggunakan tag "<th> ….. </th>"
Atribut Elemen Table

Atribut Tabel Row


Atribut Tabel Data


Untuk mengatur teks ataupun gambar dalam baris dan kolom, digunakanlah pemformatan Tabel
Tag Utama untuk tabel adalah :


2) Pembuatan Tabel Spaning

       Ada kalanya kita membuat table dengan menggabungkan baris, ataupun kolom. Berikut ini contoh tabel yang menggabungkan baris :


Berikut ini contoh tabel yang menggabungkan kolom :


Untuk membuat table seperti di atas, maka Tabel Atribut Data yang digunakan adalah sebagai berikut


Jadi untuk menggabungkan 4 baris seperti table di atas adalah :


Sedangkan untuk menggabungkan 4 kolom seperti table di atas adalah :


Untuk menggabungkan baris ataupun kolom pada tabel, digunakan atribut :




  • Rowspan : untuk baris
  • Colspan : untuk kolom

No comments:

Post a Comment